Sabtu, 12 Maret 2016

penjumlahan 3 buah integer dalam Raptor

Contoh penjumlahan 3 buah bilangan bulat/integer menggunakan raptor:
1. Buka lembar kerja raptor, maka akan muncul tampilan seperti berikut :

2. Inputkan ketiga buah bilangan integer yang akan di jumlahkan,
3. tuliskan rumus penjumlahan ketiga buah integer tersebut
4. Tuliskan juga output untuk menghasilkan penjumlahan tersebut
5. Kemudian run atau jalankan program tersebut, kemudian masukan nilai bilangan integer yang akan di jumlahkan
6. Maka hasilnya adalah sebagai berikut:



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Refleksi minggu ke 2

Refleksi Pertemuan ke 2 Assalamu'alaikum w. wb., Selamat berjumpa lagi teman-teman, baik saya disini akan menuliskan tentang refl...